Tidak ada kata terlambat dan kata sia-sia dalam mencari sesuatu berkaitan dengan Ilmu Pengetahuan, mungkin sering mendengar sebuah ungkapan “ Pengetahuan adalah Kekuatan “, ungkapan tersebut tak terbantahkan dan benar adanya walau belum begitu banyak yang memahami seberapa pentingnya “ Pengetahuan “ tersebut.
Sebetulnya pengetahuan inilah yang membuat semua kita mampu berpikir dengan jernih dan menghindarkan atau setidaknya me-minimal-kan dari berbagai kesalahan-kesalahan. Terkadang kita mempunyai masalah dengan Pengetahuan ini karena keterlambatan mendapatkan “ KESEMPATAN “ walau pada dasarnya bahwa Pengetahuan itu bisa diperoleh dengan cara Otodidak. Sesungguhnya sangat beruntung dengan Ilmu yang didapatkan dari bangku sekolah bisa membantu lebih sukses karena mempunyai ilmu Dasar yang bisa dipergunakan kedepannya walau ke-legalitas-annya terkadang masih diragukan. Karena Pengetahuan itu sangat penting bagi Kehidupan, maka dianjurkan untuk tetap belajar, belajar dan belajar walau menjelang hayat.
Dengan lebih banyak Belajar tidak hanya membantu mendapatkan nilai Plus tetapi juga membantu lebih bisa menilai diri sendiri dan orang lain dengan cara Bijak. Semakin banyak Pengetahuan yang di punya, semakin berwawasan luas dan bisa membuat menjadi pribadi yang jauh lebih baik, bukan malah sebaliknya, . . .
Dengan berkembangnya Ilmu Pengetahuan, Tekhnologi, Komunikasi, Informasi Digital dengan jaringan Interconnection Networking, bukan Harkamtibmas dunia nyata saja yang dijaga untuk menciptakan kenyamanan dalam kehidupan akan tetapi “ HARKAMTIBMAS DUNIA MAYA “ juga jauh lebih penting, Karena kecerdasan berpikir dengan Ilmu, pengetahuan, Tekhnologi, Komunikasi dan Informasi Digital yang dimiliki seseorang jika tidak Arief dan bijak, maka jangan heran dengan satu Click saja maka Harkamtibmas Dunia Maya akan hilang kenyamanannya dan berpengaruh besar terhadap Harkamtibmas “ DUNIA NYATA “.
Mudahan dengan Ilmu dan pengetahuan Cyber dan Digital Forensik yang kami peroleh mampu menjaga kenyamanan Harkamtibmas Dunia Maya dan bisa men-detec para pelakunya, pelaku Kejahatan Cyber.
Phsl 12/12/2019
Tidak ada komentar:
Posting Komentar